Sugeng Rawuh wonten Desa Prigi, Kecamatan Sigaluh, Kabupaten Banjarnegara              ***                    *** # ***

 

KPMD

Desa Prigi 30 April 2014 18:39:07 WIB

SURAT KEPUTUSAN KEPALA DESA

NO : 141/17/2023

tentang

KADER PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (KPMD)

Desa PRIGI Kecamatan Sigaluh Kab.Banjarnegara

 

No

Jabatan

Nama Pejabat

Alamat

 1

 KOORDINATOR

 NIJO UNTORO

 PRIGI RT 01 RW 5

 2

 ANGGOTA

 KUAT SUWARTI

 PRIGI RT 02 RW 5

 3

 ANGGOTA

 SYARIF SUCIPTO

 PRIGI RT 02 RW 4

 4

 ANGGOTA

 IWAN SUSANTO

 PRIGI RT 04 RW 1

 5

 ANGGOTA

 SUTRIMO

 PRIGI RT 04 RW 3

 

 

 

 

 

 

 

 

 

TUGAS KPMD

  1. Menyusun rencana pembangunan secara partisipatif,
  2. Menggerakkan swadaya gotong royong masyarakat,
  3. Melaksanakan dan
  4. Mengendalikan pembangunan.

FUNGSI KPMD

  1. Penampungan dan penyaluran aspirasi masyarakat dalam pembangunan;
  2. Penanaman dan pemupukan rasa persatuan dan kesatuan masyarakat dalam kerangka memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia;
  3. Peningkatan kualitas dan percepatan pelayanan pemerintah kepada masyarakat;
  4. Penyusunan rencana, pelaksanaan, pelestarian dan pengembangan hasil-hasil pembangunan secara partisipatif;
  5. Penumbuhkembangan dan penggerak prakarsa, partisipasi, serta swadaya gotong royong masyarakat; dan
  6. Penggali, pendayagunaan dan pengembangan potensi sumber daya alam serta keserasian lingkungan hidup.

 

Komentar untuk artikel ini telah ditutup.

Aparatur Desa

Kepala Desa Sekretaris Desa Kaur Pemerintahan Kaur Umum & TU Kaur Keuangan Kasi Perencanaan / Pembangunan Kasi Kesejahteraan Masyarakat Kasi Pelayanan Kepala Dusun 1 Kepala Dusun 2 Kepala Dusun 3 Kepala Dusun 4 Kepala Dusun 5 Kepala Dusun 6 Staf / THL Staf / THL Staf / THL Staf / THL Staf / THL

Layanan Mandiri


Silakan datang atau hubungi operator desa untuk mendapatkan kode PIN anda.

Masukan NIK dan PIN

Info Media Sosial

Facebook

Komentar Terkini